(DOC) Sejarah dan perkembangan piano ami | ami rizki ...
Pada tahun 1963, Kawai mulai membuka dan mendirikan cabangcabang perusahaannya di Eropa, Canada, Australia dan Asia setelah kesuksesannya di Jepang pada tahun 1956. Setelah berjayanya Kawai, Yamaha juga mulai memperbesar perusahaannya pada tahun 1984. Yamaha menawarkan pianonya pada perusahaan Kemble untuk di produksi.